Jalan Lintas Kayuagung-Sp Padang Jadi Korban PT Waskita
Kondisi Jalan Lintas Kayuagung-Sp Padang |
KAYUAGUNG OKI oganpos.com-Jalan lintas Kayuagung-Sp Padang jadi korban pembangunan jalan tol Kayuagung Palembang yang dikerjakan PT Waskita,kenapa tidak jalan yang pembangunan perehapannya menggunakan dana Anggaran Pendapatan Belanja Daerah(APBD) Kabupaten OKI tahun 2015 ini,kini mulai berlobang akibat dilalui mobil truk pengakut tanah yang bertonase tinggi untuk penimbunan pembangunan jalan Tol Kayuagung-Palembang,hal tersebut dikatkan Pei(48) warga Kayuagung kepada ogan post minggu(8/10/2010).
Dikatakan dia,jalan berlobang ditemui hampir sepanjang jalan mulai dari simpang kijang Celikah sampai ke desa Batu Ampar Sp Padang,”Kalau jalan ini dibiarkan tidak ada tindakan yang siknipikan dari pemerintah melalui dinas terkait tentu jalan ini akan semakin para kondisi kerusakannya,sudah pasti akan merugikan masyarakat pengguna jalan ini,dan juga selaku perusahaan yang mengerjakan jalan tol, PT Waskita harus bertanggung jawab atas kerusakan jalan tersebut, paling tidak memberikan tindakan tampal sulam terhadap jalan yang berlobang,”ujarnya.
Begitu juga dikatakan Holik(40)warga Sp Padang dirinya juga mengatakan kerusakan jalan diakibatkan aktivitas angkutan truk PT Waskita yang mengamgkut tanah untuk penimbunan jalan tol,”Sebelum bembangunan jalan tol jalan lintas Kayuagung SP Padang ini kondisinya mulus,dimulainya pembangunan jalan tol tahun 2017 ini jalan mulai berlobang,bahkan hampir sepanjang jalan mulai dari simpang kijang Celikah sampai ke batu ampar kita temui jalan yang berlobang,ya kalau dibiarkan tentu akan semakin para,kalau bisa segera diperbaiki apakah menggunakan dana pemeliharaan jalan oleh PU BM OKI atau tidak salahnya pihak PT Waskita untuk melakukan tampal sulam jalan ini,”ungkapnya berharap.(aziz)
No comments